Arsenal FC

Kamis, 15 November 2012

Arsenal's oldest fan


Pria tua itu bernama Norman Duncan yang lahir tahun 1913!! Lebih tua dari Indonesia merdeka dan bahkan lebih tua dari Stadion bersejarah Arsenal yaitu Highbury. Dia merupakan penggemar tertua Arsenal yang masih hidup.  Dia menjadi penggemar Arsenal saat usianya 8 tahun, sejak saat itu hingga sekarang dia hampir selalu datang ke stadion untuk menyaksikan tim kesayangannya tersebut.
Gue sendiri bukan orang yang terlahir atau tinggal di london, tapi sama seperti duncan sejak kecil sudah menjadi GOONER sebutan untuk fans Arsenal.
Walau hanya bisa menonton Arsenal gratis lewat TV atau streaming atau sesekali nonton bareng komunitas Arsenal di bogor dan hanya bisa membeli jersey KW Arsenal. Gue berharap bisa berumur panjang seperti beliau dan setia menjadi fans Arsenal. Gue pribadi berharap banget suatu saat bisa dateng ke london menyaksikan Arsenal langsung di Stadion kebanggaan Arsenal saat ini Emirates Stadium (Sejak 2006 pindah dari Highbury). Walau Arsenal bakal datang ke Indonesia tahun depan, tapi rasanya menyaksikan langsung di Stadion Emirates akan menjadi kebanggan yang Luar Biasa!!
Satu lagi harapan gue, semoga sebelum Norman Duncan meninggal Arsenal bisa mempersembahkan Trophy untuknya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar